~ smpmugasmg.sch.id: UPACARA PEMBUKAAN MPLS KAMPUS MRICAN

UPACARA PEMBUKAAN MPLS KAMPUS MRICAN

Monday, July 15, 2019

Pada hari Senin tanggal 15 Juli 2019 diadakan Upacara Pembukaan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) di Kampus Muhammadiyah Mrican .

MPLS ini resmi dibuka langsung oleh Bapak Drs. H. Djufri Jaman Nur selaku Pimpinan Majelis Dikdasmen Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kota Semarang. Upacara pembukaan diikuti oleh kepala sekolah, dewan guru, staf TU, OSIS, dan seluruh siswa baru SMP Muhammadiyah 3 Semarang dan SMA Muhammadiyah 1 Semarang.
Kegiatan ini berjalan dengan lancar dari awal hingga akhir.





Tujuan diadakannya MPLS ini adalah untuk memperkenalkan siswa baru pada lingkungan sekolah yang baru mereka masuki. Memperkenalkan siswa pada seluruh komponen sekolah beserta visi-misi sekolah, aturan, norma, budaya, dan tata tertib yang berlaku di dalamnya.































Lihat full dokumentasinya pada Channel Youtube: SMP MUGA SEMARANG

0 comments:

Post a Comment

JUMLAH DITAYANGKAN

Visi: "Tekun beribadah, berakhlaq mulia, unggul ilmu dan terampil :::::: Misi: "1. Pemahaman Islam berdasarkan Al Qur'an dan Al Hadits, 2. Pelatihan beribadah dilaksanakan berkesinambungan, 3. Membiasakan beribadah dalam kehidupan sehari-hari, 4. Pemahaman akhlaq terprogram dan terus menerus, 5. Menciptakan lingkungan dan sikap hidup yang Islami, 6. Pembelajaran yang sistematis, efektif dan efisien, 7. Pengembangan ilmu pengetahuan melalui pemanfaatan SDM dan SDA yang tersedia di sekolah, 8. Pembekalan keterampilan yang cukup sesuai kemampuan keseimbangan antara teori dan praktik keterampilan mampu menunjang peningkatan taraf hidup ::::
 photo 47185c19-5cfd-4da5-bca4-c8a8ed3b2a9d.png